PERLUKAH ANAK-ANAK KONSUMSI SUPLEMEN VITAMIN?

PERLUKAH ANAK-ANAK KONSUMSI SUPLEMEN VITAMIN? - Hallo sahabat DUNIA TUMBUH KEMBANG ANAK, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul PERLUKAH ANAK-ANAK KONSUMSI SUPLEMEN VITAMIN?, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : PERLUKAH ANAK-ANAK KONSUMSI SUPLEMEN VITAMIN?
link : PERLUKAH ANAK-ANAK KONSUMSI SUPLEMEN VITAMIN?

Baca juga


PERLUKAH ANAK-ANAK KONSUMSI SUPLEMEN VITAMIN?

Dear Bunda,
Memastikan kecukupan gizi anak, adalah salah satu hal yang penting dalam mengoptimalkan tumbuh kembangnya. Namun, terkadang hal ini ditanggapi berlebihan oleh para ibu, yang membuatnya takut kalau-kalau sang anak tidak mendapatkan asupan gizi dan vitamin yang baik.

Hal inilah, yang kemudian menjadi alasan para ibu banyak memberikan suplemen multivitamin untuk sang anak. Namun, apakah anak-anak sudah boleh mengonsumsi multivitamin tersebut?
Menurut dr. Manny Alvarez, seorang pakar kesehatan, pemberian multivitamin pada anak, seharusnya tidak dilakukan sembarangan. "Kelebihan vitamin, juga bisa membahayakan kesehatan tubuh. Untuk itu, kadarnya harus diseimbangkan," ujarnya.
Dilansir dari DailyMail, pada saat bertumbuh dan berkembang, anak harus memiliki tubuh yang sehat dengan nutrisi yang lengkap. Karena kekurangan nutrisi, bisa mengganggu tumbuh kembangnya. "Namun, tubuh anak membutuhkan nutrisi yang alami, seperti dari buah dan sayur. Selain manfaatnya lebih banyak, rasanya juga lebih nikmat," ujar Manny.
Manny, kemudian menjelaskan bahwa, anak-anak membutuhkan bantuan suplemen multivitamin, dalam beberapa kondisi khusus seperti sulit makan, memiliki alergi terhadap jenis makanan tertentu, pilih-pilih makanan, atau dalam kasus yang parah, sang anak mengidap kelainan makan.
Semua kecenderungan tersebut, bisa diatasi dengan adanya suplemen vitamin anak ini. Namun, bila nafsu makan anak tidak bermasalah, sebisa mungkin berikanlah sumber vitamin yang aman dan berbahan alami dan tidak berbuah efek samping yang membahayakan.
Sumber: Vivanews
LIKE & SHARE yaa Bunda


Demikianlah Artikel PERLUKAH ANAK-ANAK KONSUMSI SUPLEMEN VITAMIN?

Sekianlah artikel PERLUKAH ANAK-ANAK KONSUMSI SUPLEMEN VITAMIN? kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel PERLUKAH ANAK-ANAK KONSUMSI SUPLEMEN VITAMIN? dengan alamat link https://vitabumins.blogspot.com/2015/10/perlukah-anak-anak-konsumsi-suplemen.html